Wednesday, February 29, 2012
STORY FROM THE PAST
"Cinta kita takkan pernah hanyut oleh gemuruh angin sampai hempasan ombak... walaupun tubuh kita harus luluh disapu sang ombak, jiwa kita akan bertemu kembali di lain waktu... meski dengan tubuh dan jiwa yang tak serupa... suatu saat nanti... pasti..."
Tuesday, February 28, 2012
BOND
"Tiba-tiba musibah mendera keluargaku. Mulai dari kasus penusukan adik laki-lakiku, kematian nenekku sebagai korban tabrak lari, datangnya surat pemerasan tentang rahasia 14 tahun lalu, sampai terungkapnya golongan darah ayah yang sebenarnya. Semua membuat rahasia keluargaku yang selama ini disembunyikan terbongkar sedikit demi sedikit. Apa yang sebenarnya terjadi dengan keluargaku dulu!? Mengapa mereka menyembunyikan begitu rapat dariku!?"
Label:
B,
Drama,
Elex Media,
Komik,
Mystery,
R 4,
Reiko Momochi,
Slice of Life
Monday, February 27, 2012
PRIEST
"Untuk menyelamatkan ketua mereka, geng Rebel Angels membajak kereta yang dipakai polisi federal serta merampok barang-barang berharga milik penumpang lain. Namun, di tengah keberhasilan itu, mereka tiba-tiba diserang para makhluk yang terbangun karena mencium bau darah. Makhluk apa mereka sebenarnya!? Dan apa hubungan mereka dengan pria misterius yang mendadak menghilang di tengah serangan itu !?"
Label:
Action,
Historical,
Horror,
Hyung Min Woo,
Komik,
Level,
Mystery,
P,
R 4.5,
Supernatural
Sunday, February 26, 2012
KUROZAKURO
"Mikito Sakurai seorang siswa SMU berhati lembut yang tak ingin melukai orang dan lebih memilih dilukai daripada melukai. Suatu saat, dia bertemu bocah misterius, Zakuro, dan dihadiahi kekuatan menakutkan sekaligus pertanda bahwa dia akan jadi iblis pemangsa manusia! Saat ini, pintu takdir kegelapan baginya terbuka..."
Label:
Action,
Elex Media,
K,
Komik,
Mystery,
R 4,
Supernatural,
Yoshinori Natsume
Saturday, February 25, 2012
PANDEMIC
"Tanggal 3 Januari 2011, dr. Tsuyoshi Matsuoka memeriksa seseorang pasien yang awalnya diduga mengidap flu. Namun, keesokan harinya sang pasien meninggal akibak kegagalan multi organ. Tak lama kemudian, pasien yang meninggal dengan gejala yang sama terus bertambah. Tragedi yang baru pertama kali terjadi ini pun sontak membuat seluruh Jepang panik!"
Label:
Drama,
Eiga [Kansen Rettou] Seisakuiinkai,
Horror,
Komik,
Level,
Masasumi Kakizaki,
P,
Psychological,
R 4.5
Friday, February 24, 2012
COWBOY BEBOP
"Spike, Jet, Edo dan Faye memburu seseorang ke luar angkasa. Target mereka kali ini berada di penjara. Spike terpaksa menyusup ke sana, tetapi apa yang terjadi?"
Label:
Action,
C,
Comedy,
Hajime Yatate,
Komik,
MnC,
R 4,
Sci-fi,
Shinichirou Watanabe,
Yutaka Nanten
Thursday, February 23, 2012
CHICAGO
"Rei dan Uozumi ditugaskan di daerah Teluk D untuk mengevakuasi korban gempa. Tapi mereka malah menemukan beberapa mayat dengan bekas luka tembak dan sebuah musik mengalun. Rei dan Uozumi juga diserang sebuah pesawat tempur tak jelas.
Tapi kejadian di Teluk D hanya seperti ilusi dan tak meninggalkan catatan apapun. Sampai suatu hari Rei dan Uozumi yang masih penasaran akan daerah Teluk D, mendapat undangan ke sebuah cafe bernama 'Chicago'. Dari situlah awal langkah mereka menyibak peristiwa di Teluk D..."
Label:
Action,
C,
Elex Media,
Komik,
Mystery,
R 2.5,
Yumi Tamura
Wednesday, February 22, 2012
THE KING OF SWEETS IN THE UNIVERSE
"Tepat di hari ulang tahunku ke 6, ayah membuatkanku kue yang pertama sekaligus yang terakhir untukku, aku rasanya seperti 'raja' ....
Demi pencarian terhadap rasa 'King of Cake' ayahnya, Akagawa Arata mengembara sampai seluruh negeri. Dan dengan mengandalkan daya ingatnya yang luar biasa terhadap rasa, setelah 3 tahun untunglah dia menemukan toko kue dengan rasa yang mendekati rasa itu, tapi ...?! Bersama dengan para pembuat kue lainnya, yang begitu menggebu-gebu dan hangat, berharap seiring berlalunya waktu, menjadikannya nomor 1 !!"
Label:
Chiko Asazuma,
Cooking,
Drama,
Hiroto Ohishi,
K,
Komik,
R 4,
Tiga Lancar
Tuesday, February 21, 2012
COP IN TOKYO
"Di akhir abad ini, di kota Tokyo makin berbahaya dengan tingkat kriminalitas yang semakin tinggi. Di saat itu hadirlah seorang polisi muda yang berambut pirang. Apakah dia adalah seorang Messiah, atau Iblis. Ataukah hanya seseorang yang bodoh."
Label:
Action,
C,
Comedy,
Elex Media,
Keiichi Suzuki,
Komik,
R 4
Monday, February 20, 2012
DOUBT
"Dalam game Rabbit Doubt yang sedang trend di Jepang, para pemain menjadi sekolompok kelinci dan salah satu di antara mereka akan dipilih sebagai serigala untuk menyusup dan membunuh para kelinci satu persatu sampai dia tertangkap. Namun game ini menjadi mimpi buruk ketika lima pemainnya Yu, Eiji, Haruka, Rei dan Hajime memutuskan untuk bertemu dan terseret dalam permainan mematikan. Bisakah mereka mengungkap identitas serigala sesungguhnya sebelum semua terlambat!?"
Label:
D,
Drama,
Horror,
Komik,
Level,
Mystery,
Psychological,
R 4,
Yoshiki Tonogai
Sunday, February 19, 2012
FLY, DADDY, FLY
"Hajime Suzuki, pegawai kantoran berusia 47 tahun. Dia memiliki seorang putri Haruka, yang duduk di bangku SMA. Suatu hari, Haruka dianiaya petinju yang masih SMA bernama Ishihara. Hajime yang berniat membalas dendam kemudian bertemu sekolompok anak SMA yang bersemangat membantunya. Apakah Hajime akan berhasil?"
Label:
Drama,
F,
Kazuki Kaneshiro,
Komik,
Level,
Manabu Akishige,
R 4.5,
Slice of Life
Saturday, February 18, 2012
HIMITSU KEISATSU HOLMES DETEKTIF KECIL
Nishikagi Kenichi (Holmes), Kitahara Mako (Maple), Akashi Kogoro (Kogoro), merupakan tiga anak kecil yang cerdas yang tergabung dalam Tim Penyelidikan Rahasia Biro Kepolisian. Dalam kasus pertama, mereka diundang oleh pengarang cerita kriminal Harada Genzo ke rumahnya, karena hari ini, anak-anaknya berkumpul untuk membicarakan soal harta warisan.
Label:
Adventure,
H,
Inuki Eiji,
Komik,
MnC,
Mystery,
Psychological,
R 3.5,
Tategami Asshi
Friday, February 17, 2012
DESPERADO
"Shina seorang murid SMU yang memiliki hobi bermusik. Tempat yang dianggapnya sebagai hiburan adalah Live House. Setiap kali ke tempat itu Shina selalu merasa terdorong untuk dapat memainkan gitar. Akhirnya Shina memutuskan membeli gitar, dengan harapan akan menjadi musisi ternama."
Label:
D,
Daiji Matsumoto,
Drama,
Elex Media,
Komik,
Music,
R 4
Thursday, February 16, 2012
EYESHIELD 21
"Sena Kobayakawa murid kelas 1 SMA yang lemah. Tapi, sejak masuk SMA Deimon dia mulai berubah. Sena memutuskan untuk masuk klub football sebagai manajer karena ajakan Kurita. Dan berkat latihan dari Hiruma, Sena tertantang untuk ikut pertandingan dengan nama samaran Eyeshield 21."
Label:
Comedy,
E,
Elex Media,
Komik,
R 4.5,
Riichiro Inagaki,
Sports,
Yusuke Murata
Wednesday, February 15, 2012
DADDY LONG LEGS
"Cha Young Mi sungguh gadis yatim piatu yang beruntung. Tiba-tiba, ada seorang misterius yang membiayai kuliahnya dan membantunya mendapatkan pekerjaan. Young Mi hanya bisa menyapanya dengan sebutan Daddy Long Legs. Mm ... tidak mungkin Jun Ho, cowok keren, yang disukainya, kan? Jadi siapakah dia?"
Tuesday, February 14, 2012
NIGHT ROBBERS
"Haru memergoki pencurian barang-barang seni di museum tempat ayahnya berpameran. Namun tiba-tiba muncul pemuda berambut putih menolongnya, juga mencuri jam 'Maria Clock' yang sedang dipamerkan yang bernilai jutaan yen, lalu pergi dan meninggalkan kartu nama bertuliskan 'Night Robbers". Siapa sebenarnya pemuda itu ? Kenapa dia tahu identitas Haru!? Dan, kenapa dia menolong gadis itu !?"
Label:
Action,
Elex Media,
Fumitsuki Kentaro,
Komik,
N,
R 3.5,
Shimizu Yozo
Monday, February 13, 2012
WIND OF PEGASUS
"Digembleng habis-habisan oleh ayahnya sendiri di dojo Kipas Langit Dewa, Ougi Tenma kini siap bertarung. Lalu muncullah Yuuki Shou sebagai lawan latih tandingnya. Ternyata jurus karate Tenma belum sanggup menandingi Yuuki. Berdua mereka berlatih keras untuk menuju turnamen aneka bela diri!"
Label:
Hiro Matsuba,
Komik,
Martial Arts,
MnC,
R 2,
W
Sunday, February 12, 2012
GENZO THE PUPPET MASTER
"Misteri pembunuhan di sebuah istana memaksanya mengerahkan kemampuan sebagai seorang Kugutsushi. Dengan kemampuan membuat dan mengendalikan boneka, dia menyelesaikan berbagai misteri yang bahkan berhubungan dengan hal-hal supranatural... dialah Genzo, the Puppet Master."
Label:
Adventure,
Comedy,
G,
Historical,
Komik,
Level,
R 3.5,
Supernatural,
Yuzo Takada
Saturday, February 11, 2012
WOLF'S RAIN
"'Rakuen' Tempat seperti itu pasti tak ada dimana pun. Tempat ini yang bisa dicari dengan dibimbing oleh wangi bunga. Jauh dari sebutan Rakuen."
Label:
Adventure,
Drama,
Elex Media,
Fantasy,
Keiko Nobumoto,
Komik,
R 0.5,
Toshitsugu Iida,
W
Friday, February 10, 2012
RAHXEPON
"Dunia yang selama ini Ayato kenal, akan berubah... selamanya... Kini Ayato bisa mengendalikan dewa ruang dan waktu, Rahxephon..."
Label:
Action,
Drama,
Ecchi,
Komik,
MnC,
R,
R 2.5,
Sci-fi,
Takeaki Momose,
Yutaka Izubuchi
Thursday, February 9, 2012
FU AND DRAGON
"Zhuge Liang yang dijuluki 'Naga Tidur' adalah pemuda tampan dan terpelajar. Ketika keluarga Huang yang terpandang ingin menjodohkannya dengan Ai Er yang terkenal cantik, Zhuge Liang malah memilih A Fu, kakak dari Ai Er yang dijuluki 'Si Buruk A Fu'.
Tapi tak lama setelah Zhuge Liang menikah, Liu Bei datang berkunjung selama 3 kali dan meminta nasihatnya untuk melawan Cao Cao, orang yang telah membantai tiga ratus ribu prajurit dan rakyat. Zhuge Liang pun memutuskan untuk turun gunung. Bagaimanakah kisah selanjutnya dari Zhuge Liang, ahli strategi dan penemu hebat dalam 'Legenda Tiga Kerajaan' ini?"
Label:
Drama,
F,
Historical,
Komik,
Lee Chi Ching,
R 4,
Romance,
Zhuang Han Bo
Wednesday, February 8, 2012
DEATH NOTE
"Death Note adalah sebuah buku catatan yang dijatuhkan oleh Shinigami Ryuk ke dunia manusia. Inilah awal dimulainya pertarungan hidup mati antara Light Yagami dan L."
Label:
D,
Drama,
Komik,
MnC,
Mystery,
R 4.5,
Supernatural,
Takeshi Obata,
Tsugumi Ohba
Tuesday, February 7, 2012
TRAIN+TRAIN
"Reichi Sakakusa berdiri terpaku mamandang Special Train. Tidak disangka dia harus berhadapan dengan kereta itu. Dia juga harus berada di dalamnya. Petualangan besar menantinya."
Label:
Adventure,
Drama,
Hideyuki Kurata,
Komik,
MnC,
R 4,
Slice of Life,
T,
Tomomasa Takuma
Monday, February 6, 2012
LIFE EXISTENCE
"Meninggalnya sang istri, hilangnya sang anak, serta kanker hati yang dideritanya, membuat Takeda memutuskan untuk bunuh diri. Namun semua berubah ketika dia menerima berita ditemukannya kerangka Sawako, putrinya yang menghilang 14 tahun lalu. Dia bertekad untuk menemukan pembunuhnya dengan menelusuri jejak putrinya sebelum waktu kasus serta nyawanya berakhir!"
Label:
Drama,
Kaiji Kawaguchi,
Komik,
L,
Level,
Mystery,
Nobuyuki Fukomoto,
R 4.5,
Slice of Life
Sunday, February 5, 2012
ROSE HIP ZERO
Kyoji Kido, polisi urakan dari divisi kenakalan remaja yang suka bertindak seenaknya. Sebelumnya dia bertugas di divisi 4 team khusus yang menangani teroris. Adiknya terbunuh oleh teroris di Inggris. Untuk melupakannya Kido pindah ke divisi kenakalan remaja.
Label:
Action,
Elex Media,
Komik,
R,
R 4.5,
Sci-fi,
Toru Fujisawa
Saturday, February 4, 2012
ROCKET MAN
"Hutan belantara, kakek yang berlumuran darah dan tubuh korban perang terbaring di meja operasi. Kenangan masa lalu Yo Mizunashi hanyalah potongan yang terputus-putus. Namun ini membuatnya seakan hidup di dunia yang berbeda, meragukan kenyataan yang ada disekitarnya.
Suatu hari dia bertemu seorang pria yang mengaku bernama 'R', dari 'Rocket'. R adalah seorang agen yang memperdagangkan informasi. Yo diajarkan tentang harga suatu informasi dan bagaimana mengumpulkan informasi itu dengan tangannya sendiri.
Seorang anak yang bertemu dengan Rocket Man, petualangan dunia espionase dari pengarang Q.E.D."
Label:
Action,
Adventure,
Elex Media,
Komik,
Motohiro Katou,
Mystery,
R,
R 4.5
Friday, February 3, 2012
THE DRAFT OF CITRUS
"Datang dengan menumpang sebuah truk besar pengangkut jeruk dari Ehime, Tachibana Tachibana siap menghadapi pertarungan kendo pertamanya. Tubuh kecilnya dipandang remeh oleh semua orang, siapa sangka kalau dia mempunyai bakat yang luar biasa di bidang kendo!. Cuma satu tujuannya meninggalkan Ehime, menguasai dunia dengan ilmu bela diri kendo!."
Label:
D,
Komik,
Martial Arts,
MnC,
R 3,
Shinobu Inokuma,
Sports
Thursday, February 2, 2012
NOISE
"Kasus penculikan anak-anak yang sedang ditangani Musubi membawanya kepada sesuatu yang diluar dugaan. Konflik antar kelompok tertentu dengan percobaan teknologi mutakhir, yang menjadikan manusia sebagai bahan percobaan. Musubi pun semakin jauh terlibat.... Di depannya, sesuatu yang besar menanti..."
Wednesday, February 1, 2012
WALTZ IN WHITE
"Sudah menjadi ketentuan jika pada pesta dansa yang pertama memakai gaun putih, pasangan dansa waltz yang pertama itu akan menjadi pasangan jiwa... Ini terjadi pada Aoki Koto, putri pemilik toko pakaian. Akankah Sajit, tentara Inggris keturunan India, menjadi pasangan hidupnya kelak? Sementara dia telah dijodohkan dengan Masaomi Kidoin oleh ayahnya..."
Label:
Chiho Saito,
Drama,
Elex Media,
Historical,
Komik,
R 3.5,
Romance,
W
Subscribe to:
Posts (Atom)