Sunday, May 3, 2015

APLIKASI KOMIK

Inilah aplikasi kecil dan sederhana yang saya pakai untuk mencatat komik-komik yang sudah saya kumpulkan. Aplikasi ini saya buat di tahun 2004 menggunakan bahasa C# dan database Access.


Tab 1


Tab 2

Tab 3

Sampai sekarang aplikasi ini masih saya gunakan. Dari database Access saya export ke PDF memakai Open Office dan file pdf hasil export saya simpan ke dalam HP. Sangat membantu sekali jika sedang berburu komik supaya tidak salah membeli komik-komik yang sudah punya walaupun kenyataan ada beberapa yang dobel gara-gara terlalu yakin pasti belum punya.
Berikut screenshot dari PDF Reader, aplikasi pembaca file PDF untuk Windows Phone.

Daftar Komik


Fungsi Searching yang sangat membantu

Untuk melihat daftar komik yang selama ini sudah saya kumpulkan silahkan klik link di bawah ini per 25 November 2015
Timbunan

No comments:

Post a Comment